Rabu, 16 November 2011

Cara Memperbesar Gambar Tanpa Efek Pecah /Blur Effect

Syaratnya:
1. Elo harus punya komputer
2. Elo harus punya program photo editor (Saran : Adobe Photoshop)
3. Harus tau cara pake programnya
Cara ngubah ukuran poto kecil ke ukuran sangat besar tanpa efek pecah:
1. Ubah file gambar dari ekstensi gambar (.jpeg/.gif/.bmp) menjadi *.pdf
2. Buka file gambar tersebut
3. Buat layer baru dengan ukuran yang anda inginkan pada photo editor (Photoshop)
4. Drag and drop photo yang ingin di ubah ukurannya ke layer baru
5. Sesuaikan ukuran photo dengan mentransform gambar (ctrl+T)
6. Save as gambar tersebut menggunakan ekstensi *.jpeg/*.bmp
7. Gambar siap digunakan